LIFE IS A TEST

When you understand that life is a TEST, you realize that nothing insignificant in your life,,.

Sunday, March 29, 2009

BERKORBAN ITU INDAH

Posted by kheyAcH


Musim hujan sudah berlangsung beberapa bulan sehingga dimana mana pepohonan tampak menjadi hijau.. seekor Ulat menyeruak di antara daun-daun hijau yang bergoyang di terpa angin...

** apa kabar daun hijau..??? kata sang ulat... dan daun hijau menoleh ke arah datang nya suara.... oOo.... km ulat aq pikir siapa.. lalu daun hijau bertanya pada ulat " kenapa badan mu keliahatan kecil dan kurus??? jawab ulat" aq hampir tidak mendapatkan dedaunan untuk makanan ku,, bisakah engkau membantuku sobat? tanya si ulat..

** tentu aq bisa menolong mu.. mendekatlah kemari... daun hijau berfikir , jika aq memberikan sedikir tubuh ku ini untuk di makan ulat aq akan tetap hijau hanya saja aq akan keliahatan berlobang-lobang, tapi tidak apa2...

perlahan-lahan ulat mengerakkan tubuh nya menuju daun hijau. setelah makan dengan kenyang, ulat pun berterimakasih kepada daun hijau... ketika ulat berterimakasih dengan tulus kepada sahabat yang penuh kasih dan pengorbanan itu ada rasa puas di dalam diri daun hijau. sekalipun tubuh nya kini berlobang-lobang namun ia bahagia bisa melakukan sesuatu untuk si ulat kecil yang sedang lapar..

ga lama berselang datang musim panas,, daun hijau menjadi kering dan berubah warna dan akhirnya dia jatuh ke tanah di sapu dan di bakar..

daun hijau yang baek tersebut mewakili orang2 yang masih punya hati bagi sesama. yang tidak menutup mata ketika melihat sesamanya dalam kesulitan, yang tidak membelakangi dan seolah-olah tuli ketika sesama nya minta tolong.. dia rela melakukan sesuatu untuk kepentingan orang laen dan sejenak mengabaikan kepentingan diri sendiri..

apa yang terlalu berarti dalam hidup kita sehingga kita enggan berkorban sedikit saja bagi sesama...?? toh akhir nya semua yang ada akan binasa.... ketika kita berkorban, diri kita sendiri akan menjadi seperti daun yang berlobang namun itu ga berpengaruh dalah hidup kita karna kita akan tetap hijau,,,, daun hijau tersebut akhirnya binasa tp dia telah berbuat sesuatu yang berarti untuk sesama nya.

karenanya isilah hidup ini dengan perbuatan baek, kasih , pengorbanan, pengertian, kesetiaan kesabaran dan kerendahan hati...

merelakan kesenangan dan kepentingan diri sendiri bagi sesama memang ga mudah, tetapi semua itu "INDAH"

0 comments:

Post a Comment